Hari ini, tiba-tiba saja kak Hasna bilang, "Ma, kenapa ya aku kalau lihat tv mudah ingat banget biarpun cuma sekali. Kalau lihat hp nggak gitu-gitu amat." Saya tersenyum. Barangkali itu memang gaya belajar dia. Tetapi bisa juga itu dikarenakan apa yang ditampilkan di tv lebih menarik. Saya akan mencoba mendalami lebih jauh tentang hal tersebut agar dapat menyimpulkan dengan tepat gaya belajar kak Hasna.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar